Tampilan
Krui adalah ibu kota Kabupaten Pesisir Barat, Provinsi Lampung di Indonesia. Sementara kota itu sendiri agak kasar dan tidak menarik, ada pantai berpasir putih yang indah yang luas membentang bermil-mil ke utara dan selatan.
Pahami
[sunting]Krui adalah pelabuhan utama di Kabupaten Pesisir Barat.
Menuju ke sini
[sunting]Berkeliling
[sunting]Lihat
[sunting]Lakukan
[sunting]Berkunjung ke Taman Nasional Bukit Barisan Selatan, atau berselancar di Karang Nyimbor, Tanjung Setia.
- Losmen Kepalas (in Tanjung Setia, some 20km south of Krui), ☏ +62 828 721 1215. Hostel (atau Losmen) yang menawan ini dibuka pada tahun 2009. Rp. 150.000/orang (termasuk tiga kali makanan Indonesia).
Beli
[sunting]Makan
[sunting]Minum
[sunting]Tidur
[sunting]Akomodasi relatif belum berkembang pada daerah terpencil di Provinsi Lampung ini, dan hanya sedikit orang yang fasih berbahasa Inggris.
Terhubung
[sunting]Tujuan berikutnya
[sunting]{{#assessment:city|outline}}